Berita

Rapat Lanjutan Finalisasi Pedoman Akademik Tahun 2021

Rapat Lanjutan Finalisasi Pedoman Akademik Tahun 2021

PONTIANAK- Pada Jumat (27/5) pagi LPM IAIN Pontianak yang dinahkodai oleh Dr. Ali Hasmy, M.Si melakukan Rapat Lanjutan Finalisasi Pedoman Akademik Tahun 2021 yang dilaksanakan secara luring di Ruang Sidang Senat Lantai 2 Gedung Rektorat Kampus IAIN Pontianak.

Rapat tersebut dimulai pukul 08.00 WIB dan dihadiri oleh para Dekan dan semua unsur pimpinan serta staff LPM hadir sesuai jadwal yang ditentukan. Adapun poin yang dibahas adalah diskusi lanjutan mengenai pedoman akademik. Rapat ini bertujuan untuk merevisi pedoman yang telah disusun oleh tim penyusun pedoman akademik sesuai dengan undang-undang perguruan tinggi.

Pedoman akademik ini diharapkan dapat dipahami untuk kemudian digunakan sebagai acuan dan pedoman bagi mahasiswa khususnya dan civitas academica dalam penyelenggaraan aktivitas tridharma perguruan tinggi di IAIN Pontianak. Rapat tersebut diakhiri pukul 11.00 WIB.

Penulis : Havara

Bagikan:

Postingan Lainnya

EVALUASI MUTU AKADEMIK: LPM IAIN PONTIANAK DUKUNG PEMBUKAAN PRODI DOKTOR STUDI ISLAM

EVALUASI MUTU AKADEMIK: LPM IAIN PONTIANAK DUKUNG PEMBUKAAN PRODI DOKTOR STUDI ISLAM

LPM IAIN Pontianak mendukung pembukaan Prodi Doktor Studi Islam melalui visitasi akademik oleh BAN-PT. Evaluasi ini menjadi langkah strategis dalam…

Implementasi Sistem Pengelolaan Akreditasi Daring SAPTO BAN-PT 2.0

Kepada Yth. Pimpinan Perguruan Tinggi Dengan hormat, Sehubungan dengan pelaksanaan Akreditasi Perguruan Tinggi (APT) sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan,…

IAIN PONTIANAK PERCEPAT PROSES PERUBAHAN MENJADI UIN, LPM GELAR RAPAT KOORDINASI HARI KEDUA

IAIN PONTIANAK PERCEPAT PROSES PERUBAHAN MENJADI UIN, LPM GELAR RAPAT KOORDINASI HARI KEDUA

LPM IAIN Pontianak menggelar rapat koordinasi untuk mempercepat proses perubahan menjadi UIN. Pembahasan meliputi instrumen asesmen kecukupan sesuai PMA 81/2022…