LPM IAIN Pontianak Bahas Cascading Rencana Kerja Tahun 2025 PONTIANAK – Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak mengadakan rapat koordinasi pada Selasa, 15 April 2025, bertempat di Ruang Rapat LPM, Lantai 2 Gedung Rektorat IAIN Pontianak.…
Rapat
LPM IAIN PONTIANAK PERCEPAT ALIH STATUS KE UIN, STRATEGI BARU DITERAPKAN
Lembaga Penjaminan Mutu IAIN Pontianak menegaskan sinkronisasi data sebagai langkah utama dalam mempercepat alih status IAIN ke UIN. Rapat koordinasi membahas strategi konkret guna memastikan transisi sesuai regulasi.
IAIN PONTIANAK PERCEPAT PROSES PERUBAHAN MENJADI UIN, LPM GELAR RAPAT KOORDINASI HARI KEDUA
LPM IAIN Pontianak menggelar rapat koordinasi untuk mempercepat proses perubahan menjadi UIN. Pembahasan meliputi instrumen asesmen kecukupan sesuai PMA 81/2022 & 13/2024
TRANSFORMASI IAIN PONTIANAK KE UIN: LPM BAHAS PEMENUHAN PERSYARATAN
LPM IAIN Pontianak menggelar rapat koordinasi pada 24 Februari 2025 untuk membahas Instrumen Asesmen Kecukupan dalam perubahan bentuk IAIN menjadi UIN. Proses ini mengacu pada PMA Nomor 81 Tahun 2022 dan PMA Nomor 13 Tahun 2024 yang mengatur syarat perubahan…
MOMENTUM PENGUATAN STRATEGI: LPM IAIN PONTIANAK RANCANG TARGET 2025
Mengawali tahun 2025, Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Pontianak melaksanakan rapat koordinasi perdana pada Jumat, 24 Januari 2025. Rapat berlangsung di Ruang Rapat LPM, Lantai 2 Gedung Rektorat IAIN Pontianak, dengan agenda membahas evaluasi ketercapaian Perkin…